Cara Install Maria DB di Centos 6.6 64 Bit

Maria DB merupakan database yang sama dengan MySQL, setelah MySQL dibeli oleh Oracle maka pembuat MySQL sebelumnya menciptakan Maria DB.

Untuk menginstall Maria DB silakan masuk ke konsol dengan hak akses root. kemudian lakukan hal-hal berikut ini:

  1. install dulu gcc dan glibc

yum install gcc glibc -y

2. Tambahkan / buat file baru repository Maria db di /etc/yum.repos.d/MariaDB.repo kemudian tambahkan kode dibawah ini:

[mariadb]
name = MariaDB
baseurl = https://yum.mariadb.org/10.0/centos6-amd64
gpgkey=https://yum.mariadb.org/RPM-GPG-KEY-MariaDB
gpgcheck=1

3. Lakukan update yum

 yum update -y 

Jika kode anda salah, bersihkan dulu cache nya dengan perintah

yum clean metadata

baru lakukan update lagi

4. Kemudian install Maria DB

<pre class="fixed">sudo yum install MariaDB-server MariaDB-client</pre>

Install Maria DB selesai.

 

nyingspot: Blog Seputar Bisnis Teknologi. Temukan hal menarik tentang bisnis dan teknologi hanya di nyingspot.com
Artikel Lainnya

This website uses cookies.