Linux Cara Menambahkan User ke Group User

Menambahkan group ke user tertentu ini sangat dibutuhkan, apalagi kita akan membuat shared environment seperti pada shared hosting. Perintah apakah yang akan digunakan untuk melakukan hal tersebut? Mari kita lihat selengkapnya.

Mengenal GPASSWD

Gpasswd merupakan salah satu bawaan pada sistem operasi linux, yang memungkinkan untuk menambahkan user tertentu pada group user yang telah ada

Contoh penggunaan GPASSWD

Berikut ini adalah contoh penggunaan gpasswd. Dalam hal ini, kita akan memberikan user nginx masuk kedalam group ec2-user. Sehingga nginx bisa merubah sesuatu file atau folder yang ada dibawah user tersebut.

gpasswd -a nginx ec2-user

Selain itu kita juga bisa menambahkan User Nginx, Apache, www-data ke group user lainnyaya.
Demikian. Semoga Membantu.

nyingspot: Blog Seputar Bisnis Teknologi. Temukan hal menarik tentang bisnis dan teknologi hanya di nyingspot.com
Artikel Lainnya

This website uses cookies.